Game Free Fire memang tiada matinya, bukan hanya player yang berasal dari Indonesia, namun player luar negeri juga menyukainya. Nah ketika bermain tersebut, Anda pasti pernah melihat lawan memakai nama yang unik atau nyeleneh. Kreasi nama tersebut memanfaatkan fitur text generator FF. Dengan menggunakan aplikasi tersebut, ANda bisa membuat beraneka kreasi nick name.
Pada nickname game Free Fire tersebut sering dijumpai tulisan yang unik disertai dengan simbol atau gambar. Misal emotion, bunga atau karakter lainnya, jadi nama yang keluar menjadi lebih unik. Untuk membuat nickname unik tersebut tidak bisa hanya dengan memakai keyboard saja, namun ANda harus menggunakan aplikasi tersebut di atas.
Style Text Generator FF Yang Bisa Digunakan Untuk Membuat Nick Name
Style text generator FF yang bisa dipakai untuk membuat name maker. Anda bisa mencarinya di internet. Untuk mendapatkan style tersebut, Anda bisa mengikuti langkah –langkah seperti yang tertulis dibawah ini.
1. Install Aplikasi Text Generator FF
Agar bisa membuat text generator FF Anda harus memiliki aplikasi edit name maker. Untuk mendapatkan aplikasi tersebut, Anda bisa melakukan pencarian di Play Store. Jenis aplikasi tersebut diantaranya adalah Nickname Fire dan Stylish Nickname Generator Free For Pro Gamer.
Selain juga terdapat aplikasi edit lain yang bi9s digunakan, yaitu Stylish Text Font Keyboard Sticker Symbol. Aplikasi lainnya yang bisa dipakai adalah Nickname Generator Stylish Text Free.
Unduh salah satu aplikasi tersebut di atas agar Anda bisa membuat nickname dengan baik. Selain mengunduhnya langsung di Play Store, Anda juga bisa masuk pada link-link berikut. Untuk aplikasi Free Fire Nami di link https://www.freefire-name.com/.
Untkmapliaksi Stylist Maker dapatdiunduh di https://www.stylishmaker.com/. Ada juga aplikasi Stylish Name Maker yang bisa didapat di https://lingojam.com/StylishNameMaker. Serta terdapat pula apliaksi Nickfinder yang bisa diunduh di https://nickfinder.com/FF.
Dengan mengklik salah tautan link di atas, maka Anda bisa mendapatkan aplikasi pengedit nama yang Anda butuhkan. Anda bisa mencoba fitur yang terdapat dalam aplikasi tersebut hingga menemukan text generator FF yang cocok.
2. Masukkan Nama Yang Akan Digunakan
Jika sudah mengunduh salah satu aplikasi di atas atau masuk pada salah satu link tautan di atas, Anda tinggal masuk. LAngsung saja isikan nama yang akan dibuat, nantinya Anda akan disuguhkan beberapa pilihan variasi yang bisa digunakan untuk mendesain nama.
Nantinya akan ada fitur atau jenis nama langsung jadi yang bisa Anda pakai. Tapi juga ada pilihan agar ANda bisa membuat sendiri sesuai dengan kreasi secara bebas. Jika ingin membuat kreasi sendiri, ANda bisa membuatnya secara manual. Ada untung juga jika memilih untuk membuat nama secara manual, karena lebih bebas berkreasi.
3. Edit Nickname Yang Akan Digunakan
Edit nama yang sudah Anda masukkan tersebut sesuai dengan keinginan ANda. Jika sudah selesai membuat, lalu copy (salin) hasil editan tersebut. Kemudian tempel pada papan tombol hp Anda baru paste pada game Free Fire.
Hasil nickname yang Anda edit tersebut harus Anda temple pada menu nickname pada game Free Fire juga. Agar nama sebelumnya bisa diubah sesuai dengan hasil editan menggunakan text generator FF.
4. Edit NickName Game FF
Buka Game Free Fire, masuk pada profil akun game Free Fire. Klik pengaturan game Free Fire terlebih dahulu. Pengaturan tersebut terletak pada bagian kiri sudut atas. Pilih symbol “Edit” yang muncul pada menu profil akun tersebut.Natimakan muncul pilihan menggantinya , yaitu “Ganti NickName”.
Ganti nama yang sudah Anda isikan pada fitur text generator FF sesuai dengan kreasi Anda. Bisa dengan manual atau bisa juga menggunakan fitur nama yang sudah tersedia pada aplikasi tersebut. Jadi tinggal pakai langsung saja tanpa repot mengedit dan membuat nick namenya.
5. Lakukan Konfirmasi Agar Nickname Bisa Dipakai
Jika sudah rampung mengganti nick name tersebut, Anda harus melakukan konfirmasi terlebih dahulu. Cari tombol nickname pada game free Fire. Jika sudah salin nickname yang sudah Anda buat dengan text generator sebelumnya.
Tempel pada bagian nickname tersebut, kemudian pilih option “Confirm,” untuk mengkonfirmasi nickname baru yang Nada buat. Jika sudah maka name pada game FF Anda akan berganti dengan nick name yang dibuat dengan text generatortersebut.
Bagaimana tertarik untuk memiliki nickname keren kekinian? Anda bisa mencoba menggunakan salah satu pilihan text generator FF di atas. Buat kreasi nick name yang keren sesuai dengan karakter Anda, agar menghasilkan nama yang keren kekinian. Jangan lupa juga untuk mengajak player lainnya untuk menggunakn aplikasi edit nama favorit Anda. Jangan sampai ketinggalan ya, agar main game FF juga semakin mengasyikkan.